Tags
Tips
Usia satu hingga tiga tahun adalah masa pertumbuhan terbaik untuk anak. Karena itu, Anda perlu cermat memanfaatkan waktu guna memaksimalkan tumbuh kembangnya.
Agar waktu tak terbuang sia-sia, Anda perlu menerapkan beberapa langkah untuk meningkatkan berat badan anak, seperti dilansir Boldsky.
- Anda perlu konsultasi dengan dokter terlebih dulu saat anak kekurangan berat badan. Melalui konsultasi, Anda dapat menemukan alasan anak kekurangan berat badan. Terkadang, hal tersebut dapat disebabkan oleh keturunan atau pola makan yang buruk.
Tags
Tips
Apakah si kecil termasuk yang suka tidur larut malam? Membuat anak tidur tepat waktu memang problema tersendiri untuk para orangtua.
Menurut Dr. Richard Ferber, pendiri Center for Pediatric Slepp Disorders di Rumah Sakit Anak-anak, Boston, permasalahan tersebut sebenarnya bukan karena salah anak. Justru orangtualah yang melupakan faktor pentingnya yaitu, konsistensi.
"Keteraturan dan konsistensi biasanya gagal dilakukan saat anak berusia tiga bulan," ujarnya, seperti dikutip People.
Tags
Foto
Update Foto Asna
Tags
Tips
Bentuk keluarga paling sederhana terdiri dari ayah, ibu dan anak
Anak bukan manusia dewasa yang berukuran kecil, karena anak sangat berbeda dan tidak sama dengan manusia dewasa. Perbedaan utama anak dengan manusia dewasa adalah dimana anakmempunyai CIRI KHAS yang tidak dimiliki orang dewasa, yaitu: masih berlangsungnya proses pertumbuhan dan perkembangan dengan kecepatan yang berbeda-beda pada setiap tahapan usia anak.
Pertumbuhan dan perkembangan, mencakup dua peristiwa yang berbeda, tetap saling berkaitan dan sulit dipisahkan.
Pertumbuhan berkaitan dengan perubahan besar, jumlah, ukuran : diukur dengan berat badan, tinggi badan, lingkar kepala.
Tags
Tips
Tidak perlu takut lagi puting lecet akibat menyusui
Puting lecet dan terluka akibat menyusui memang sudah sering Anda alami. Perih sekali rasanya dan ini mengganggu aktifitas Anda dan si kecil saat menyusui. Apa yang harus Anda lakukan?
Saat Menyusui
Untuk sementara, susui anak pada bagian yang belum terluka atau tidak terlalu lecet terlebih dahulu. Bayi cenderung akan menyusu dengan lebih lembut pada sisi lain payudara yang Anda tawarkan padanya. Berikan es di sekitar daerah tersebut untuk membuatnya mati rasa. Jangan ragu untuk mencoba berbagai macam posisi untuk mendapatkan posisi terbaik dan ternyaman saat menyusui.
Postingan Unggulan
D i sebuah desa kecil yang dikelilingi oleh pegunungan hijau dan sungai jernih, hiduplah seorang gadis bernama Sari. Sari adalah gadis yang ...